Sonora.ID - Setelah FIFA memilih Indonesia sebagai Tuan Rumah event kejuaran sepak bola bergengsi di dunia, beberapa hal menjadi sorotan.
Salah satunya adalah stadion yang akan digunakan untuk berlaga para pesebak bola junior dunia.
Baca Juga: Baru Menjabat sebagai Menpora Zainudin Amali dapat 'Hadiah' dari FIFA
Ternyata FIFA memiliki syarat dan kriteria tertentu yang di ajukan kepada Indonesia, perihal standarisasi sebuah stadion.
Stadion tersebut akan dianggap layak apabila memiliki 'single sitter'. Syarat inilah yang diajukan oleh FIFA kepada Indonesia.
Baca Juga: Simak 12 Jenis Pelanggaran yang Diincar Polisi Saat Operasi Zebra 2019