Find Us On Social Media :
SBY menyanyikan lagu 'Seruling di Lembah Sunyi' untuk mengenang mendiang Ani Yudhoyono. (Youtube/Susilo Bambang Yudhoyono)

Lirik 'Seruling di Lembah Sunyi' Lagu Persembahan SBY untuk Ibu Ani

Sienty Ayu Monica - Sabtu, 7 Desember 2019 | 13:15 WIB

Sonora.ID - Mengenang setengah tahun kepergian Ibu Ani Yudhoyono, Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono ( SBY) mempersembahkan sebuah lagu berjudul "Seruling di Lembah Sunyi".

Hal ini disampaikan SBY saat acara "Mengenang Setengah Tahun Berpulangnya Almarhumah Ani Yudhoyono, di di Gunung Gelulis, Bogor, Jawa Barat, Minggu (1/12/2019).

Lagu "Seruling di Lembah Sunyi" merupakan lagu yang pernah populer pada tahun 1970-an.

Baca Juga: Belum Bisa Move On? Ini Chord dan Lirik Lagu ‘Kenagan Terindah’ Milik Samsons

Penyanyi asli dari lagu ini adalah Nanda Leimena.

SBY mengatakan, pihaknya telah menghubungi pihak keluarga Nanda karena ada beberapa kalimat yang diganti dalam persembahan lagu untuk Ibu Ani Yudhoyono ini.

Penggunaan lagu ini juga sudah mendapat izin dari pihak keluarga sehingga dapat diluncurkan.

Baca Juga: Flashback, Chord dan Lirik Lagu ‘Kisah Kasih di Sekolah’ Milik Chrisye

Berikut lirik lagu "Seruling di Lembah Sunyi" yang dinyanyikan SBY.