Find Us On Social Media :
Chord dan Lirik Lagu ‘Dengan Nafasmu’ milik UNGU (Instagram @ungu_band)

Chord dan Lirik Lagu ‘Dengan Nafasmu’ milik UNGU, Izinkan Ku Ucap Kata Tobat

Prameswari Sasmita - Rabu, 8 April 2020 | 19:15 WIB

Sonora.ID - Lagu yang berjudul ‘Dengan Nafasmu’ adalah lagu yang dinyanyikan oleh grup band UNGU dan dirilis pada tahun 2008 yang lalu.

Lagu regili ini adalah lagu yang membawa nama UNGU sebagai band yang berhasil membawa pulang penghargaan AMI RBT Award.

Lagu tersebut dirilis sebagai singel dan disertakan dalam album mereka bertajuk Collection of Ramadhan Song pada 22 Juni 2012.

Ungu adalah sebuah band asal Indonesia yang sudah dibentuk sejak tahun 1996 silam.

Berikut ini adalah Chord dan Lirik LaguDengan Nafasmu’ milik UNGU.

intro : D

        D  G

        D  2x

        D  G D

 D

izinkan ku ucap kata tobat

sebelum kau memanggilku

     G                  D

kembali padamu menutup waktuku

                   D

izinkan ku  serukan namamu

sebelum nyawa dalam tubuhku

                        G                  D

kau ambil kembali padamu

                  Bm                F#m

karena ku tahu hanyalah pada dirimu

                        G

tempat ku mengadu, tempat ku mengeluh

                    A

dalam do'a ku

reff :

                            D                          F#m

dan demi nafas yang telah kau hembuskan

                              G

dalam kehidupanku ku berjanji

              D

ku akan menjadi yang terbaik

                        D

menjalankan segala perintahmu

   F#m                     G

menjauhi segala laranganmu adalah

                                  D

sebaris doa ku untukmu

        D

singkatku ucap kata tobat

sebelum kau memanggilku

        G                  D

kembali padamu menutup waktuku

              Bm                F#m

karena ku tahu hanyalah pada dirimu

                     G

tempat ku mengadu, tempat ku mengeluh

                  A

dalam do'a ku

back to reff

 Bm  F#m  G  A

 back to reff

Baca Juga: Lirik Lagu 'Sejauh Mungkin' Yang Dipopulerkan Oleh Ungu Band