Sonora.ID - Tahukah Anda bahwa selain tempat yang lembap, kotor dan pepohonan, ternyata ada beberapa benda yang digunakan para hantu sebagai media untuk bisa berinteraksi dengan dunia manusia.
Benda-benda tersebut dinilai menjadi salah satu tempat berdiam dirinya para hantu.
Lantas apa saja benda tersebut? Berikut Sonora.ID rangkum berdasarkan berbagai sumber.
Boneka
Boneka adalah benda yang paling disukai oleh anak-anak.
Namun siapa sangka jika benda ini ternyata dipercaya sebagai sarang hantu untuk berlindung.
Seperti pada film-film horor The Conjuring boneka Annabelle, dan boneka Chucky.
Baca Juga: Dianggap Biasa, 3 Kegiatan Sederhana Ini Bisa Mendatangkan Hantu
Lukisan
Banyak lukisan di dunia ini yang mengandung kesan mistis.
Lukisan yang sering dikaitkan mistis biasanya lukisan yang berwujud manusia.
Banyak yang percaya jika tokoh atau sosok yang ada di dalam lukisan itu memiliki kekuatan magis yang sangat besar seperti lukian ratu pantai selatan, monalisa dan lukisan tokoh lainnya.
Baca Juga: 7 Pohon yang Dipercaya Jadi Sarang Hantu, Anda Menanamnya di Rumah?