Find Us On Social Media :
5 Tahapan Menjadi Pendengar yang Baik Bagi Orang Kesayangan ()

5 Tahapan Menjadi Pendengar yang Baik Bagi Orang Kesayangan

Fernado Oktareza - Sabtu, 26 Desember 2020 | 22:00 WIB

Palembang, Sonora.ID - Komunikasi yang efektif dapat terwujud apabila pesan yang disampaikan komunikator didengarkan dengan baik oleh komunikan.

Sebaliknya, apabila pesan tersebut tidak didengarkan dengan baik maka proses komunikasi berlangsung tidak efektif.

Maka dari itu, keterampilan mendengarkan tidak bisa dipandang remeh, karena hal ini merupakan salah satu unsur terciptanya komunikasi yang efektif.

Namun tahukah anda bahwa terdapat 5 level yang dilalui dalam keterampilan mendengar supaya anda menjadi pendengar yang baik.

Berikut 5 level mendengar menurut Motivator dan Ice Breaker Number 1 Indonesia, Ferdi Kawi S.T., CPS C.T. NNLP :

1. Mengabaikan

Level pertama yang akan dilalui sebelum menjadi pendengar yang baik adalah mengabaikan.

Terkadang dalam proses komunikasi kita menganggap informasi yang disampaikan oleh komunikator tidak penting.

Hal ini dapat menjadi pemicu seorang mengabaikan lawan bicaranya.

Baca Juga: Bangkit dari Situasi Broken Home, Al Ghazali: Enggak Trauma, Justru…