Find Us On Social Media :
Resep Mudah Membuat Kastagle, Cocok Untuk Camilan Saat Berbuka ()

Resep Mudah Membuat Kastagle, Cocok Untuk Camilan Saat Berbuka

Alifia Astika - Kamis, 8 April 2021 | 12:47 WIB

Sonora.ID - Kastengle adalah salah satu kue yang berasal dari perpaduan antara budanya belanda dan juga Indonesia. Dimana kue ini dulu merupakan makanan mewah pada zaman penjajahan Belanda.

Kue ini sendiiri diambil dari bahasa Belanda dimana Kaas adalah keju dan stengle adalah tongkat. Dan untuk pelafalannya kastengle berarti tongkat keju.

Diera saat ini makanan ini bisanya menjadi sajian dan juga cemilan kala terdapat acara besar seperti acara  keluarga, bulan Ramadhan dan juga idul fitri.

Nah, karena kue ini bisa di bilang kue yang enak dengan harga yang luaman, kenapa gak coba untuk membuatnya dirumah.

Baca Juga: Resep Membuat Burger Tempe Krispi, Enak Murah dan Mudah Cara Masaknya

Ternyata kue ini cukup sederhana loh pembuatannya berikut alat dan bahan yang kamu perlukan jika ingin membuat kue ini dirumah.

 

Bahan:

200 Gram terigu protein rendah

150 Gram margarin leleh

150 Gram keju parut

50 Gram tepung maizena

2 Butir kuning telur

1 Sendok teh emplex

 

Bahan pelengkap:

1 Butir kuning telur dikocok lepas

1 Sendok makan air

30 Gram keju parut

Baca Juga: Resep Membuat Burger Tempe Krispi, Enak Murah dan Mudah Cara Masaknya