Find Us On Social Media :
Illustrasi Pohon yang berpenghuni (Pexels)

5 Pohon yang Dipercaya Sering Menjadi Tempat Tinggal Mahkluk Halus

Alifia Astika - Kamis, 2 Desember 2021 | 19:00 WIB

Sonora.ID - Manusia dihidup dikelilingi oleh banyak hal termasuk mahluk hidup lainnya.

Dimana manusia hidup berdampingan dengan tumbuhan hewan bahkan makluk astral.

Boleh jadi banyak manusia yang tak percaya dengan keberadaannya lantaran tidak pernah melihat secara langsung.

Namun banyak juga manusia hang diberikan "kesempatan" untuk dapat berbaur dan melihat sosok sosok tersebut.

Baca Juga: 5 Arti Mimpi Melihat Hantu, Benarkah sebuah Pertanda Introspeksi Diri?

Meski hidup dunia yang sama namun "mereka" seolah berada didimensi yang berbeda.

Beberapa orang yang diberkahi keistimewaan seperti kekuatan supranatural yang biasanya diberikan kesempatan lebih banyak untuk bertemu dan melihatnya.

Sosok-sosok halus tersebut biasanya tidak akan bereaksi dan mengganggu manusia jika tidak diganggu terlebih dahulu.

Untun itu perlu adanya "pengetahuan" untuk lara manusia agar tidak sembarangan melakukan tindakan tak terpuji terutama ditempat-tempat yang disinyalir menjadi tempat tinggal sosok-sosok tersebut.

Berikut 5 pohon yang dijadikan tempat tinggal makhluk halus, yag dikutip dari kanal YouTube ESA Production:

Baca Juga: Cerita Horor: Hantu Jail Tak Kasat Mata yang Selalu Ganggu Keluarga Ima