Sonora.ID - Daging ayam menjadi salah satu bahan makanan yang kerap dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia.
Sebab selain jauh lebih murah dari daging sapi bahan makanan ini lebih mudah ditemukan dan juga memiliki kandungan nutrisi yang baik untuk tubuh.
Berdasarkan Data Komposisi Pangan Indonesia, 100 gram daging ayam memiliki kandungan gizi sebagai berikut Air: 55,9 ml, Energi: 298 kalori, Protein: 18.2 gr, Lemak: 25.0 gr, Kalsium: 14 mg, Fosfor: 200 mg, Zat besi: 1.5 mg dan Natrium: 109 mg.
Selain itu daging ayam dapat dimasak menjadi berbagai kudapan yang menggugah selera. Salah satunya diolah menjadi hidangan "Ayam Bacem".
Jika Anda tertarik siapkan beberapa alat dan bahan berikut ini:
Baca Juga: Resep Membuat Galatin Semur Manis dan Gurih Cocok Untuk Si Kecil
Bahan-bahan
1 ekor ayam (aku pake pejantan)
1 1/2 sdm Ketumbar Sangrai
3/4 sdt Jinten
5 btr Bawang Merah
3 btr Bawang Putih
Baca Juga: Bergizi dan Mewah, Resep Membuat Sandwich Telur Dadar Cocok Untuk Sarapan