Find Us On Social Media :
Illustrasi Donat (iStockphoto)

Cocok Untuk Camilan atau Bingkisan di Acara Keluarga, Ini Resep Membuat Donat Manis Warna Warni

Alifia Astika - Rabu, 26 Januari 2022 | 15:15 WIB

Sonora.ID - Makanan manis memang selalu menjadi daya tarik tersendiri bagi para penikmatnya.

Dimana seleelah memakan makanan manis akan merasakan rasa enak dan juga sensi menyenangkan tersendiri.

Donat menjadi salah satu makanan manis terpopuler yang dikalangan masyarakat Indonesia.

Sebab cara pembuatannya yang cukup mudah atau mungkin bisa ditemukan dibanyak tempat.

Berikut beberapa alat dan bahan yang dapat Anda siapkan jika ingin membuat donat mabis dirumah.

Sebab makanan  ini cocok menjadi hidangan dan camilan dirumah untuk melengkapi kebersamaan keluarga.

Bahan-bahan:

- 100 gr tepung terigu

- 150 gr gula pasir

- 4 butir Telur