Sonora.ID - Lagu yang berjudul ‘Jatuh Suka’ ini adalah lagu yang dinyanyikan oleh Tulus yang merupakan salah satu bagian dalam album bertajuk ‘Manusia’.
Karyanya yang satu ini secara resmi baru dirilis pada tanggal 3 Maret 2022 yang lalu.
Dalam awal perilisannya, video lirik lagu ini pun diunggah di waktu yang sama di akun YouTube remi Tulus.
5 hari sejak perilisan video lirik lagu ini, video tersebut sudah diputar lebih dari 634 ribu kali dan duduk pada peringkat 9 trending for music di Youtube Indonesia.
Berikut ini adalah Lirik Lagu dan Chord ‘Jatuh Suka’ milik Tulus.
[Intro]
E E/D# C#m7 E/B Asus2 B7
[Verse 1]
E E/D# C#m7 E/B Asus2
Sungguh ku tidak memiliki daya
B7
Di depan harummu
E E/D# C#m7 E/B Asus2
Sungguh terkunci kata yang tertata
B7
Di depan ragamu, uuh-uhh
[Intro]
E E/D# C#m7 E/B Asus2 B7
[Pre-Chorus]
E E/D# C#m7 E/B Asus2
Bila kau lihat ku tanpa sengaja
B7
Beginikah surga
E E/D# C#m7 E/B F#m11
Bayangkan bila kau ajakku bicara
[Chorus]
Asus2 G#m7
Ini semua bukan salahmu
F#m11 G#m7
Punya magis perekat yang sekuat itu
Asus2 C#m9
Dari lahir sudah begitu
F#m11
Maafkan
B7
Aku jatuh suka
[Instrumental]
E E/D# C#m7 E/B Asus2 B7
[Pre-Chorus]
E E/D# C#m7 E/B Asus2
Bila kau lihat ku tanpa sengaja
B7
Beginikah surga
E E/D# C#m7 E/B F#m11
Bayangkan bila kau ajakku bicara
[Chorus]
Asus2 G#m7
Ini semua bukan salahmu
F#m11 G#m7
Punya magis perekat yang sekuat itu
Asus2 C#m9
Dari lahir sudah begitu
F#m11
Maafkan
B7
Aku jatuh suka
[Interlude]
Asus2 G#m7 F#m11
[Bridge]
Asus2 G#m7 F#m11 Asus2
Bila kau berkenan, biarkanku di sampingmu
Asus2 G#m7 F#m11 F# G# C# B5
Berkuranglah satu jiwa yang sepi
[Chorus]
Asus2 G#m7
Ini semua bukan salahmu
F#m11 G#m7
Punya magis perekat yang sekuat itu
Asus2 C#m9
Dari lahir sudah begitu
F#m11 F# G# C# B5
Maafkan, ohh-uhh
Asus2 G#m7
Ini semua bukan salahmu
F#m11 G#m7
Punya magis perekat yang sekuat itu
Asus2 C#m9
Dari lahir sudah begitu
F#m11 F# G# C# B5
Maafkan
E E/D# C#m7 E/D# E E/D# C#m7 E/D#
Aku jatuh suka, hmm
E
Aku jatuh suka
Baca Juga: Lirik Lagu 'Nala' Milik Tulus, Lama Nala Merasa Sulit Disuka