Find Us On Social Media :
Cara Mengatasi Hubungan dengan Bestie (Unsplash)

Pernah Konflik dengan Bestie? Ini 5 Cara Mengatasi Konflik dengan Bestie

Debora Yoshepine Hun - Rabu, 9 Maret 2022 | 17:10 WIB

Semarang, Sonora.ID - Memiliki sahabat atau dengan istilah modern saat ini adalah bestie merupakan salah satu yang paling menyenangkan.

Jika memiliki bestie, kita dapat saling mendengarkan curahan hati, berbagai kebahagiaan, keluh kesah yang selalu dirasakan bersama, menghindari kesedihan, serta melakukan hobi yang serupa.

Nah, tidak hanya itu saja, pentingnya memiliki sahabat dapat membantu agar tidak terjadi stress.

Baca Juga: UPDATE KASUS KEMATIAN TANGMO NIDA!

Namun, saat kita masih sekolah, kuliah, bahkan sampai kerja pasti dari antara banyaknya orang akan memilih salah satu yang kerap dijadikan sebagai sahabat.

Memang tidak mudah dalam bersahabat, karena harus mengerti kepribadiannya, sifatnya dan apa yang dia inginkan.

Meskipun Kamu dan sahabat sudah menjalani hubungan persahabatan yang sangat lama dan dekat, tetapi kadang terjadi konflik.

Baca Juga: SAHABAT DEKAT TANGMO NIDA ANGKAT BICARA, Anna TV Pool Ungkap Alasan Tangmo Nida Ada di Kapal yang Menewaskannya

Bagaimana sih cara mengatasi hubungan persahabatan biar awet? Ingin tahu? Simak berikut :

1. Lakukan hal menyenangkan bersama