Sonora.ID - Terkadang, menentukan takjil untuk buka puasa menjadi momen yang sangat membingungkan.
Ini disebabkan oleh banyaknya pilihan takjil, seperti gorengan, olahan aci, dan aneka ragam menu makanan ringan lainnya.
Kali ini, para moms tidak perlu bingung lagi untuk menentukan takjil simpel dan lezat untuk sajian buka puasa.
Moms dapat mengolah resep roti maryam dengan kare ayam berikut ini yang lezat dan cocok disajikan untuk berbuka puasa!
Baca Juga: Resep Kue Kering Choco Chips, Disajikan saat Lebaran Pasti Jadi Rebutan
Langsung saja simak resep roti maryam dan kare ayam berikut ini!
Bahan-Bahan Roti Maryam
1. 500 gr tepung terigu Cakra kembar
2. 250 gr air
3. 125 gr margarin