Find Us On Social Media :
Ilustrasi rambut beruban. (Freepik)

Nyesel Baru Tau! Uban Bisa Hitam Kembali Hanya dengan Bahan Alami Ini, Lho! Murah, Gampang, dan Ampuh!

Sienty Ayu Monica - Rabu, 22 Juni 2022 | 15:25 WIB

Sonora.ID – Biasanya semakin menuanya usia, rambut pun akan mulai ditumbuhi uban, tak sedikit pula ada yang masih muda namun sudah tumbuh uban.

Hal ini terjadi karena beberapa faktor, diantaranya faktor usia, genetik, kondisi kesehatan, kebiasaan merokok, dan juga faktor pengobatan.

Tentu saja hal ini membuat kita menjadi kurang percaya diri karena mengganggu penampilan kita.

Sehingga banyak yang melakukan apapun untuk menghilangkan uban yang ada di kepala. Mulai dari mengecat rambut hingga mencabut uban.

Baca Juga: Cara Ampuh Merawat Rambut Keriting dengan Baik dan Benar

Melansir dari Sajiansedap.grid.id, ada cara alami yang bisa kamu lakukan untuk mengurangi uban yang ada di rambut dan caranya juga mudah tanpa harus keluar banyak biaya.

Salah satu caranya adalah dengan menggunakan air kelapa. Air kelapa ternyata bisa membuat uban menjadi hitam lagi, lho!

Penasaran bagaimana caranya? Simak langsung di artikel berikut ini.

Hilangkan uban dengan air kelapa

Sebenarnya cara yang paling aman untuk menghilangkan uban adalah dengan menggunakan bahan alami.