Find Us On Social Media :
Ilustrasi santet (unsplash.com)

8 Tanaman Penangkal Santet dan Pengusir Makhluk Halus, Gak Perlu ke Orang Pintar!

Dita Tamara - Rabu, 10 Agustus 2022 | 20:00 WIB

Sonora.ID – Berikut ini beberapa tanaman penangkal santet dan pengusir makhluk halus. Penasaran apa saja?

Setiap tanaman umumnya memiliki khasiat masing-masing yang dan kandungan energi positif yang disebut mampu menolak santet dan pengusir makhluk halus.

Namun, dari banyaknya macam tanaman, hanya ada beberapa tanaman saja yang memiliki kekuatan mistis sangat dahsyat.

Penasaran tanaman apa saja? Yuk langsung saja simak ulasannya berikut ini:

1. Pohon Bidara

Pohon bidara dipercaya sebagai tanaman yang memiliki khasiat gaib yang positif. Inilah yang kemudian membuat pohon bidara dapat mengatasi berbagai gangguan jahat yang tak kasat mata seperti ilmu hitam, santet, hingga mengusir makhluk halus.

2. Pohon tebu ireng

Pohon tebu ireng dikenal sebagai tanaman penangkal santet dan pengusir makhluk halus yang cukup ampuh.

Konon, efeknya akan lebih ampuh jika menanam pohon tebu ireng yang memiliki daun berwarna hitam dan posisi terbaik menanam pohon ini yaitu di halaman depan rumah.

3. Pohon kelor