Find Us On Social Media :
Resep Membuat Kohu-kohu Masakan Khas Maluku yang Sederhana Tapi Nikmat (Sajian Sedap)

Resep Membuat Kohu-kohu Masakan Khas Maluku yang Sederhana Tapi Nikmat

Alifia Astika - Jumat, 26 Agustus 2022 | 08:23 WIB

Sonora.ID - Inilah resep membuat kohu-kohu masakan khas maluku yang sederhana tapi nikmat.

Kohu-kohu adalah lalapan yang sering disebut oleh masyarakat Maluku Utara Terdiri dari sayur-sayuran biasa disajikan sebagai pendamping nasi seperti terong ungu atau terong panjang, kacang panjang, kol, ketimun, biraro, dan daun kemangi.

Dimakan bersama dengan sambal dan nasi. paling enak kalau sambal terasi. Kohu-khy menjadi salah satu lauk yang cocok untuk dikonsumsi.

Penasaran akan rasanya? Berikut alat dan bahan yang harus dipersiapkan untuk membuat kohu-kohu:

Baca Juga: Resep Membuat Mangut Ikan Asap Pedas Gurihnya Mantep Banget

Bahan-bahan:

- 1 ekor ikan tongkol asap ukuran sedang

- 1 ons kecambah

- 1 ikat kacang panjang

- 1 buah timun lalap