Sonora.ID - Xiaomi menjadi brand yang cukup di kenal di Indonesia. Selain handphone, banyak produk Xiaomi yang digunakan masyarakat.
Selama periode waktu yang singkat, Xiamoi meningkat pesat di pasar dunia. Menurut Wikipedia pada September 2019 ponsel Xiaomi pengguna aktif 291,6 juta di dunia.
Dengan seiring peningkatan penjualan dan minat pasar, ada oknum-oknum tertentu yang membuat ponsel ilegal.
Sehingga konsumen wajib waspada ketika harus membeli elektronik atau handphone Xiaomi.
Meski demikian, ada kode rahasia Xiaomi yang bisa digunakan untuk mengecek dan tes keaslian produk.
Baca Juga: 2 Cara Membuka HP Xiaomi yang Lupa Kata Sandi Tanpa Harus Mereset HP!
Info Kode Rahasia Xiaomi
Kode Keterangan
Kode | Keterangan |
*#06# | Temukan Nomor IMEI Ponsel Anda |
*#*#2664#*#* | Tes Sentuh Layar Ponsel Android Xiaomi |
*#07# | Tingkat Penyerapan Spesifik |
*#0*# | Uji Bagian Perangkat Keras Mi Phoe Anda Seperti LCD, Audio, Bluetooth, dll |
*#*#289#*#* | Tes Audio Telepon |
*#*#212038#*#* | Tampilkan Alamat Mac Wi-Fi |
*#*#273283* 255*663282*#*#* | Backup Semua Data |
*#*#64663#*#* | Tes QC (Semua Tes) |
###337*07# | Setel Ulang Ponsel Xiaomi |
Baca Juga: Cara Reset HP Xiaomi Semua Tipe dengan Mudah Terbaru 2022
Daftar Kode Xiaomi untuk tes perangkat keras
Kode | Keterangan |
*#*#1472365#*#* | Tes GPS Cepat Perangkat |
*#*#0#*#* | Tes Tampilan LCD Seluler |
*#*#0842#*#* | Uji Getaran & Lampu Latar Perangkat |
*#*#2663#*#* | Versi Layar Sentuh Seluler |
*#*#7262626#*#* | Uji Lapangan Seluler |
*#*#2664#*#* | Tes Layar Sentuh Perangkat Android |
*#*#289#*#* | Tes Audio Seluler |
*#*#212039#*#* | Tes LAN Nirkabel Seluler |
*#*#212031#*#* | Tes Bluetooth Perangkat |
Demikian adalah kode rahasia Xiaomi yang bisa digunakan untuk menguji fitur tersembunyi hingga melakukan tes perangkat smartphone Anda. Semoga bermanfaat.