Sonora.ID - 'Bulan Dikekang Malam' merupakan OST Ayat-Ayat Cinta 2 yang dinyanyikan oleh DIVA ternama Indonesia, yaitu Rossa.
Lagu yang diciptakan oleh Melly Goeslaw ini menceritakan tentang kehadiran bulan yang menggantikan matahari.
Berbeda dengan sang surya, kehadiran bulan di malam hari tidak akan selalu ada; layaknya dikekang oleh malam gelap.
Kini, lagu ini sedang kembali ramai didengarkan oleh para pecinta musik Tanah Air karena menjadi sound di aplikasi musik terbesar, yakni TikTok.
Berikut Sonora ID bagikan informasi lengkap terkait lirik lagu dan chord gitar 'Bulan Dikekang Malam' - Rossa yang bisa Anda nyanyikan bersama dengan instrumen.
Baca Juga: Lirik Lagu 'Missing You' - Stephen Sanchez ft Ashe, dengan Terjemahan
Intro: Dm Bb C F
A# A
Dm Bb C F
A# A
Dm
andaikan kabut
A# C
tak menyulam hari
F
hingga berlarut-larut
A#
andaikan hidup
Gm A
..ada harapan..
*)
Dm
mencintaimu
A# C
sebagai bagian
F
terindah di hidupku
A#
tak ku biarkan
Gm A
..kau tak bahagia..
Reff:
F Dm
berjuta fatwa cinta yang ada
Gm C
mengantarkanku pada kenyataan
F/A A Dm
hatiku memeluk bayang-bayang
Gm C
ingin denganmu tapi tak bisa
F Dm
aku bukan aku yang dulu
Gm C
namun cintaku seperti dulu
F/A A Dm
merelakanmu aku merasa
Bb C A#
bagai bulan dikekang malam
Musik: A# Gm Cm F
D Gm F Gm A
*)
Dm
mencintaimu
A# C
sebagai bagian
F
terindah di hidupku
A#
tak ku biarkan
Gm A
..kau tak bahagia..
Reff:
F Dm
berjuta fatwa cinta yang ada
Gm C
mengantarkanku pada kenyataan
F/A A Dm
hatiku memeluk bayang-bayang
Gm C
ingin denganmu tapi tak bisa
F Dm
aku bukan aku yang dulu
Gm C
namun cintaku seperti dulu
F/A A Dm
merelakanmu aku merasa
Bb C
bagai bulan dikekang malam
Overtune:
G# Fm
aku ikhlaskan segalanya
A#m D#
walau cintaku lebam membiru
G#/C C Fm
sakit namun aku bahagia
C# A#m
ku terima segala takdir
D# Fm
cin..ta..
Fm
(bulan dikekang malam)
C#
(bulan dikekang malam)
A#m
(bulan dikekang malam)
C Fm
(bulan dikekang malam)
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.