Sonora.ID - Berikut ini akan diulas tentang doa ketika ada petir dan hujan lebat, lengkap dengan bacaan arab, latin dan artinya dalam bahasa Indonesia.
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) petir adalah kilatan listrik di udara disertai bunyi gemuruh karena bertemunya awan yang bermuatan listrik positif dan negatif.
Petir merupakan fenomena alam yang biasa diikuti oleh hujan lebat ataupun badai.
Saat mendengar atau melihat kilatan petir serta terjadi hujan lebat, umat Islam dianjurkan membaca doa.
Doa ini pun diajarkan oleh Rasulullah SAW agar terlindung dari bencana.
Berikut ulasan selengkapnya.
Baca Juga: Doa Agar Hujan Reda dan Berhenti Sesuai Sunnah Rasulullah SAW
Doa Ketika Ada Petir
Terkadang muncul perasaan waswas dan takut ketika terjadi petir.
Petir bisa menyebabkan bencana bagi manusia.