Sonora.ID - Hujan disertai angin kencang banyak terjadi di berbagai wilayah. Umat Islam bisa membaca doa ketika angin kencang seperti yang diajarkan oleh Rasulullah SAW.
Umat Islam dianjurkan untuk senantiasa memanjatkan doa dalam kondisi dan keadaan apapun.
Doa ini sebagai bentuk permohonan kepada Allah SWT atas segala sesuatu yang sedang atau terjadi.
Salah satu doa yang bisa dihafalkan yaitu doa ketika angin kencang dan hujan deras.
Berikut ulasan selengkapnya.
Baca Juga: Doa Ketika Ada Gempa Bumi: Arab, Latin dan Artinya, Lengkap!
Pada sejumlah riwayat diceritakan bahwa Rasulullah SAW selalu membaca doa atau melakukan sesuatu ketika terjadi hujan, angin kencang, bahkan puting beliung.
Adapun ketika melihat angin kencang, berdoa dilakukan untuk memohon agar angin tidak menjadi bencana dan malapetaka.
Dalam sebuah hadist, Rasulullah bersabda: