Sonora.ID - Berikut adalah nama-nama buah dalam Bahasa Inggris yang sudah lengkap dengan arti.
Kosa kata menjadi satu hal penting yang wajib Anda kuasai dan pahami ketika mempelajari suatu bahasa asing .
Terdapat banyak sekali kosa kata penting yang bisa dikuasai, salah satunya adalah nama-nama buah yang ada di dalam Bahasa Inggris.
Melansir dari berbagai sumber, berikut adalah 70 nama-nama buah dalam Bahasa Inggris yang bisa Anda hafali dan kuasai untuk lebih fasih dalam berbahasa asing.
Baca Juga: 40 Contoh Kalimat Perintah dalam Bahasa Inggris, Lengkap dengan Arti
- Alpukat = Avocado
- Anggur = Grapes
- Apel = Apple
- Apel Melayu = Malay apple
- Apel Mete = Cashew apple
- Aprikot = Apricot
- Ara = Fig
- Arben = Raspberry
- Asam Jawa = Tamarind
- Belimbing = Starfruit
- Bengkuang = Jicama
- Blackberry = Blackberry
- Blewah = Cantaloupe
- Blueberry = Blueberry
- Buah Biwa = Loquat
- Buah Lai = Lai fruit
- Buah Naga = Dragon Fruit
- Cempedak = Cempedak
- Ceri = Cherry
- Cranberi = Cranberry
- Delima = Pomegranate
- Durian = Durian
- Gandaria = Marian plum
- Goji = Goji berry
- Hanepot = Hanepoot
- Jambu Biji = Guava
- Jeruk = Orange
- Jeruk Bali = Grapefruit
- Jeruk Keprok = Tangerine
- Jeruk Nipis = Lime
- Kelapa = Coconut
- Kedondong = Ambarella
- Kesemek = Persimmon
- Kismis Hitam = Blackcurrant
- Kismis Merah = Red currant
- Kiwi = Kiwi
- Kolang-kaling = Palm fruit
- Kurma = Dates
- Labu = Pumpkin
- Lingonberry = Lingonberry
- Leci = Lychee
- Lemon = Lemon
- Lengkeng = Longan
- Mandarin = Mandarin
- Mangga = Mango
- Manggis = Mangosteen
- Markisa = Passion fruit
- Melon = Melon
- Mentimun = Cucumber
- Murbei = Mulberry
- Nanas = Pineapple
- Nangka = Jackfruit
- Nectarine = Nectarine
- Pepaya = Papaya
- Persik = Peach
- Pir = Pear
- Pisang = Banana
- Pisang Raja = Plaintain
- Pluot = Pluot
- Prem = Plum
- Quince= Quince
- Rambutan = Rambutan
- Sawo = Sapodilla
- Semangka = Watermelon
- Sirsak = Soursop
- Srikaya = Custard apple
- Stroberi = Strawberry
- Tebu = Sugarcane
- Jeruk Yuzu = Yuzu
- Zaitun = Olive.
Baca Juga: Perbedaan AM dan PM untuk Menunjukkan Waktu dalam Bahasa Inggris
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.