Find Us On Social Media :
ilustrasi khotbah jumat (https://jatim.nu.or.id/)

Contoh Mukadimah Khutbah Jumat Singkat yang Biasa Digunakan Oleh Para Khotib

Muhammad Aliefuddin Sayyaf - Rabu, 21 Desember 2022 | 19:10 WIB

Sonora.ID- Berikut ini adalah ulasan tentang apa saja contoh mukadimah khutbah jumat yang biasa digunakan oleh para khotib.

Dalam ibadah sholat jumat terdapat beberapa syarat sah sholat jumat yang perlu diketahui.

Salah satunya adalah khutbah jumat ynag merupakan bagian dari syarat sah shalat jumat.

Menurut buku yang berjudul Hukum Hukum Terkait Ibadah Shalat Jumat yang dikeluarkan oleh Direktur Rumah Fiqih, menjelaskan bahwa khutbah Jumat adalah bagian yang tidak terpisahkan dari rangkaian ibadah shalat Jumat.

Sehingga shalat Jumat menjadi tidak sah apabila tidak didahului dengan dua khutbah.

Dalam khutbah jumat juga terdapat rukun yang harus terpenuhi agar sah secara aturan, dan jika rukun itu tidak terpenuhi maka membuat khutbah jumat tersebut rusak atau tidak sah.

Baca Juga: 10 Contoh Mukadimah Pidato yang Mudah Dihapal untuk Berbagai Acara

Dikutip dari situs jatim.nu.or.id, berikut lima rukun khutbah jumat:

  1. Memuji kepada Allah SWT di kedua khutbah
  2. Membaca Shalawat kepada Nabi Muhammad SAW
  3. Berwasiat dengan Ketakwaan
  4. Membaca Ayat Suci Al-Qur’an

Lantas apa saja contoh mukadimah khutbah jumat tersebut? Dilansir dari situs islam.nu.or.id, Simak ulasannya berikut ini:

Baca Juga: 5 Syarat Sah Sholat Jumat dalam Islam yang Wajib Diketahui