Find Us On Social Media :
Arti Telaso Sundala dalam Bahasa Sulawesi Selatan, Jangan Sembarang Diucapkan! ()

Arti Telaso Sundala dalam Bahasa Sulawesi Selatan, Jangan Sembarang Diucapkan!

Dita Tamara - Kamis, 26 Januari 2023 | 13:10 WIB

Sonora.ID – Seiring berkembangnya zaman, ada banyak informasi yang kamu terima, salah satunya bahasa gaul yang kini banyak viral di media sosial.

Adapun bahasa gaul yang viral yaitu Telaso Sundala. Telaso sundala kerap dijadikan kata-kata umpatan yang populer di TikTok.

Telaso dan sundala terdiri dari 3 kata darah Sulawesi Selatan. Di mana ketiganya memiliki konteks negatif.

Oleh sebab itu, sebelum menggunakan kata telaso sundala kepada orang lain, alangkah baiknya untuk mengetahui terlebih dahulu apa arti kata telaso sundala.

Lantas apa arti telaso sundala bagi orang Sulawesi Selatan yang viral di TikTok? Simak penjelasan berikut ini.

Arti Kata Telaso

Apa arti kata telaso? Dirangkum dari berbagai sumber, telaso berasal dari daerah Sulawesi seperti Makassar, Manado, Melayu, Gorontalo, Bugis, dan Kaili.

Arti telaso berasal dari suku kata ‘te’ atau ‘kotoran’ atau ‘ampas’ sementara laso atau lacu merupakan ‘Mr P’ atau alat kelamin laki-laki.

Baca Juga: Arti Kata Sundala dalam Bahasa Makassar Viral di TikTok, Jangan Asal Ucap!

Jika digabungkan, arti telaso merupakan kotoran penis.