Sonora.ID - Konflik tim muncul ketika ada ketidaksepakatan atas tujuan, metode, atau kebutuhan sebuah golongan.
Konflik juga bisa terjadi ketika ada perbedaan kepribadian. Pada awalnya, konflik ini mungkin tampak biasa, tetapi gagal menyelesaikannya dapat merusak produktivitas dan moral secara keseluruhan.
Ketika konflik antara anggota tim muncul, mengatasi ketidaksepakatan ini dan mencapai saling pengertian memungkinkan setiap orang untuk berkolaborasi secara harmonis dan produktif.
1. Contoh Konflik Antar Golongan Suporter Sepak Bola
Baca Juga: 7 Contoh Konflik Internasional Antar Negara yang Menghebohkan Dunia
Tentunya kita sudah sangat sering mendengar mengenaininsiden konflik yang melibatkan dua golongan suporter pendukung tim dapat sepak bola.
Sepertinya konflik antar suporter sepak bola telah menjadi bagian dari persepakbolaan negeri ini.
Sebab srtiap tahun kompetisi pastinya berita menenai kerusuhan pertandingan dan tawuran antar suporter kerap menghiasi headline berita, baik media cetak ataupun elektronik sebagaimana juga penyebab perang israel dan pelestina.
Entah sudah menjadi budaya atau memang merupakan sinyal dari ketidakdewasaan suporter dalam menjunjung spotivitas dalam olah raga ini.