Sonora.ID - Berikut ini akan diulas bacaan doa Bulan Rajab yang sesuai anjuran Rasulullah SAW.
Bulan Rajab merupakan bulan ketujuh dalam kalender Hijriah.
Bagi umat Islam, bulan Rajab adalah bulan yang istimewa dan penuh dengan pahala.
Umat Islam dianjurkan untuk memperbanyak puasa sunnah, dzikir dan ibadah lainnya.
Ketika memasuki bulan Rajab, bisa juga membaca doa khusus untuk mendapatkan keberkahan dan diberi umur panjang sampai bulan Ramadhan nantinya.
Lalu bagaimana bacaan doa bulan rajab yang bisa diamalkan?
Simak ulasan selengkapnya berikut ini.
Baca Juga: 9 Doa Penarik Rezeki yang Bisa Diamalkan Setiap Hari
Doa Bulan Rajab
Adapun lafal doa yang bisa diamalkan yaitu: