Sonora.ID - Berikut ini adalah penjelasan mengenai cara transfer pulsa Telkomsel ke AXIS.
Dalam keadaan darurat, seseorang acapkali perlu melakukan transfer pulsa dari nomor lain miliknya sendiri atau milik orang lain yang berada di dekatnya.
Hal tersebut seringkali dilakukan ketika seseorang tak memiliki waktu yang cukup untuk melakukan pembelian pulsa ke counter terdekat.
Sementara untuk membeli pulsa secara online melalui mobile banking, misalnya, seseorang sedang tidak memiliki akses internet.
Maka, dalam kondisi semacam itu, satu-satunya cara untuk mengisi saldo pulsa ilaah ialah dengan melakukan transfer pulsa dari operator lain.
Sejatinya, cara transfer pulsa semacam itu sama dengan yang dilakukan oleh counter pulsa pada umumnya.
Maka, untuk mengatasi kondisi semacam itu, di dalam artikel ini Sonora hendak memaparkan cara transfer pulsa, khususnya dari nomor Telkomsel ke AXIS atau operator lain secara umum.
Untuk tahu lebih jauh, simak penjelasan soal cara transfer pulsa Telkomsel ke AXIS berikut ini.
Baca Juga: Begini 3 Cara Cek Masa Tenggang Telkomsel Agar Tidak Kena Blokir