Find Us On Social Media :
Ilustrasi kuku. (pexels.com / cottonbro)

Dijamin Hilang, Ini 7 Cara Menghilangkan Jamur Kuku dengan Bahan Sederhana

- Kamis, 23 Februari 2023 | 16:45 WIB

Palembang, Sonora.ID - Seiring bertambahnya usia, kuku bisa rapuh dan kering. Retakan atau celah pada kuku itu dimanfaatkan jamur untuk berkembang biak.

Selain faktor usia, penyebab jamur kuku lainnya berasal dari peredaran darah kurang lancar dan daya tahan tubuh melemah.

Penyakit jamur kuku ringan tingan umumnya tidak membutuhkan pengobatan khusus.

Namun, penyakit ini perlu ditangani apabila dirasa mengganggu penampilan dan membuat kuku rapuh.

Jamur kuku yang tak diatasi dengan baik dapat membuat kuku patah, rusaknya jaringan kulit di sekitarnya, dan tak jarang pula dapat menyebabkan masalah lain.

Baca Juga: 8 Cara Menghilangkan Jamur di Kulit, Pakai Bahan Alami dan Aman

Dikutip dari Single Care, biasanya kuku kaki dapat terinfeksi jamur karena kondisi kaki yang lembab dan basah.

Selain itu, terinfeksi jamur kuku juga dapat disebabkan diabetes atau kondisi sistem imun tubuh lemah.

Dilansir dari Tribun.com berikut beberapa pilihan obat alami atau tradisional untuk mengatasi jamur kuku.

1. Lidah Buaya