Find Us On Social Media :
Contoh soal OSN Matematika SD. (Pexels)

Contoh Soal OSN Matematika SD Lengkap dengan Pembahasan Jawabannya

Arista Estiningtyas - Jumat, 24 Februari 2023 | 16:21 WIB

Sonora.ID - Olimpiade Sains Nasional (OSN) merupakan salah satu kompetisi tahunan di bidang sains bagi para siswa SD, SMP, dan SMA serta yang sederajat di seluruh Indonesia.

OSN atau yang juga dikenal dengan nama Kompetisi Sains Nasional ini pertama kali diselenggarakan tahun 2002 di Yogyakarta.

Di jenjang SD/sederajat sendiri OSN menguji kemampuan para siswa dalam bidang Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam.

Dalam artikel ini pun kita akan secara khusus membahas mengenai beberapa contoh soal OSN Matematika untuk jenjang SD.

Berikut ini pun kumpulan contoh soal OSN Matematika SD lengkap dengan jawabannya yang dapat kamu gunakan sebagai bahan untuk belajar.

Baca Juga: 15 Contoh Soal Fungsi Komposisi Lengkap dengan Pembahasan Jawabannya

Contoh Soal OSN Matematika SD

Jawaban: 

Misalkan bilangan tersebut adalah a, maka

35/100 x a = 75

a = 75 x 100/35 = 1.500/7

21/100 x 1.500/7 = 3 x 15 =45

Jadi, 21% dari bilangan tersebut adalah 45.

Jawaban:

Jika rata-ratanya adalah 29, maka total umur keempatnya adalah 29 ???? 4 = 116 tahun. Maka jika dimaksimumkan, 33 ???? 3 = 99. 116 − 99 = 17 ????????ℎ????????. Sehingga kemungkinan umur termuda adalah 17 tahun dan tidak mungkin di bawah itu.

Jawaban: 

Misal ketiga bilangan berurutan tersebut adalah a, b, c. Lantaran berurutan, maka b = a + 1 dan c = a +2.

Sehingga,

a + b + c = a + (a + 1) + (a + 2)

54 = 3a + 3