Sonora.ID - Artikel kali ini akan mengulas lengkap tentang cara transfer OVO ke Dana yang bisa kamu lakukan melalui ponsel secara praktis.
Kemajuan teknologi saat ini memudahkan kehidupan masyarakat dalam melakukan transaksi keuangan karena hadirnya fitur dompet digital, seperti OVO dan Dana.
Aplikasi dompet digital ini menyediakan banyak sekali fitur transaksi, yaitu pembayaran online, penyimpanan uang, sampai transfer antar dompet digital.
Bagi kamu pengguna dari kedua dompet digital tersebut dan ingin melakukan transfer uang dari OVO dan Dana tidak perlu khawatir.
Kamu bisa menyimak penjelasan terkait cara transfer OVO ke Dana berikut ini yang praktis untuk dilakukan melalui ponsel lho!
Baca Juga: 2 Cara Transfer OVO ke Shopeepay, Lengkap dengan Biaya Adminnya
Untuk bisa melakukan transfer uang dari OVO ke Dana, kamu bisa mengikuti beberapa langkah berikut ini, yakni:
1. Buka aplikasi OVO yang sudah terpasang di ponsel kamu dan masuk menggunakan akun
2. Lalu, pilih menu 'Transfer'