Find Us On Social Media :
Lirik Lagu 'Ginio' dari GildCoustic dan Artinya (YouTube GildCoustic Official)

Lirik Lagu 'Ginio' dari GildCoustic dan Artinya, Lagu Jawa Trending di YouTube

Syahidah Izzata Sabiila - Kamis, 4 Mei 2023 | 08:30 WIB

Sonora.ID - Simak lirik dan arti lagu 'Ginio' dari grup band Gildcoustic.

Pada 28 April 2023, Gildcoustic baru saja merilis single ketiganya yang berjudul Ginio.

Lagu ini diciptakan oleh Gilga Sahid dan Indra Brewok.

Setelah beberapa hari dirilis, lagu ini masuk dalam jejeran trending di YouTube.

Lagu ini termasuk lagu Jawa yang cukup populer.

Baca Juga: Lirik Lagu 'Bojomu Sesok Tak Silihe' dan Artinya, Lagu Viral hingga Trending di YouTube

Lirik Lagu 'Ginio' dari GildCoustic dan Artinya

[Chorus]
Aku kelingan sliramu
(Aku terkenang cintamu)
Medot tresno segampang iku
(Memutus cinta semudah itu)

Opo koe uwis lali
(Apa kamu sudah lupa)
Marang sumpah seng mbok sanggupi
(Bersumpahlah dengan yang bisa kamu sanggupi)

Janji sing mbien jarene mbok tepati
(Janji yang dulu akan ditepati)
Opo pancen aku kleru
(Apa nyatanya aku keliru)

Opo wes duwe sing luih aku
(Apa sudah punya yang lebih dari aku)
Aku nrimo nompo, tapi atiku ora lilo
(Aku pasrah menerima tapi hatiku tidak rela)
Nyawang sliramu disanding wong liyo
(Cintamu bersama orang lain)

[Bridge]
Kurangku opo jajal kowe ngomongo
(Apa kurangku coba kamu katakan)
Masalah sepele ojo di gawe dowo
(Masalah sepele jangan dibuat panjang)

[Reff]
Tulung jelasno neng aku sayang
(Tolong jelaskan kepadaku sayang)
Opo pengorbananku iseh kurang
(Apa pengorbananku masih kurang)

Aku mbok bandingke, Karo wong sing sugeh kae
(Aku kamu bandingkan dengan orang yang lebih kaya itu)
Yo jelas nemen aku ra mampu
(Ya jelas sekali aku tidak mampu)

Wes cukup aku mbok apusi
(Sudah cukup aku dibohongi)
Dramamu wes cukup aku ngerti
(Dramamu sudah cukup aku pahami)

Elingo rasane atiku iki
(Ingat baik-baik rasa hatiku ini)
Matursembahnuwun sampun nate nglarani
(terima kasih sudah tega membuat luka)

Demikian lirik lagu 'Ginio' dari GildCoustic dan artinya. Selamat bernyanyi.

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News