Find Us On Social Media :
ilustrasi, Doa Haji Mabrur (Pexels)

4 Doa Haji Mabrur: Tulisan Arab, Latin dan Artinya

Syahidah Izzata Sabiila - Kamis, 25 Mei 2023 | 16:00 WIB

Sonora.ID - Berikut bacaan doa haji mabrur yang bisa diamalkan oleh para jamaah haji yang akan segera berangkat ke baitullah.

Seluruh umat Islam dari berbagai negara akan segera berkumpul di Baitullah untuk melaksanakan ibadah haji.

Haji merupakan rukun islam yang kelima.

Umat Islam yang berkesempatan untuk melaksanakan haji tentu ingin hajinya mabrur atau diterima.

Oleh sebab itu, dianjurkan untuk senantiasa berdzikir dan berdoa.

Salah satu doanya yaitu agar haji yang dilakukan mabrur.

Baca Juga: 8 Doa untuk Orang Umroh Lengkap dengan Tulisan Arab, Latin dan Artinya

Doa Haji Mabrur: Tulisan Arab, Latin dan Artinya

Dari Ibnu Mas'ud dan Ibnu 'Umar, ada doa yang bisa dibaca untuk memohon agar hajinya mabrur.

Adapun lafal doanya sebagai berikut: