Sonora.ID - Apa saja upaya meningkatkan ekonomi maritim di Indonesia? Berikut ulasannya.
Ekonomi maritim adalah kegiatan ekonomi yang mencakup transportasi laut, industri galangan kapal dan perawatannya, pembangunan dan pengoperasian pelabuhan beserta industri dan jasa terkait.
Ada beberapa sektor yang ada dalam lingkup ekonomi maritim di Indonesia, yaitu:
- Sektor pelayaran
- Sektor perikanan
- Sektor pariwisata bahari
Ekonomi maritim akan sangat berpengaruh untuk meningkatkan devisa negara Indonesia.
Simak materinya sebagai berikut.
Baca Juga: 4 Pelaku Ekonomi dan Perannya
Upaya Meningkatkan Ekonomi Maritim di Indonesia
Ada sejumlah upaya untuk meningkatkan ekonomi maritim di Indonesia:
1. Membangun kembali budaya maritim Indonesia
Indonesia dikenal dengan ribuan pulau yang dikelilingi dengan laut.