Potret Aldi Taher
Potret Aldi Taher ()

Lirik Lagu Why Mister Messi yang Dipopulerkan Oleh Aldi Taher

Alifia Astika - Jumat, 16 Juni 2023 | 09:52 WIB

Sonora.ID - Berikut ulasan selengkapnya mengenai "Lirik Lagu Why Mister Messi yang Dipopulerkan Oleh Aldi Taher".

Khalayak ramai dihebohkan dengan rilisnya lagu “Why Mister Messi Why” milik Aldi Taher.

Mantan suami Dewi Persik tersebut belakangan menjaadi perbincangan lantaran mengekspresikan kekecewaannya usai mengetahui batalnya mega bintang Timnas Argentina Lionel Messi datang ke Indonesia.

Lionel Messi hanya dikabrkan ikut bertanding pada saat Argentina bertandang melawan Australia.

Atas latar belakang inilah Aldi Taher menciptakan lagu berjudul “Why Mister Messi Why”

Baca Juga: Lirik dan Terjemahan Lagu Mother to Daughter - Yang Hee Eun ft Kim Gyuri

Single ini bahkan diunggah ke akun resmi Instagram FIFA. Bahkan dalam unggahannya juga diselipkan caption ringan "Abang kita semua Messi," tulis FIFA.

Lagu yang diciptakan Aldi taher tersebut melukiskan kekecewaan yang dirasakan oleh masyarakat sekaligus keinginan besar masyarakat Indonesia bertemu dengan Lionel Messi.

Berikut lirik lagu "Why Mister Messi Why" ciptaan Aldi Taher:

Why you don't come to Indonesia Mr. Messi. Why?

Please come to Indonesia, Man. We waiting for you Bro. We love you...

Why you don't come to Indonesia?

Why you don't come to Indonesia?

Why you don't come... Oh Mr. Messi...

Why you not come to Indonesia.

Why you not come to Indonesia.

Why you not come.. we waiting...

Baca Juga: Lirik Lagu 'Promise' – Laufey, dengan Terjemahan Bahasa Indonesia