Find Us On Social Media :
Meet up Decababes Pontianak Bersama Coach Choki, Sabtu, 24 Juni 2023. ()

Meet Up Decababes Pontianak bersama Coach Choki

William - Minggu, 25 Juni 2023 | 15:30 WIB

 

Pontianak, Sonora.ID - Meet Up Decababes Pontianak yang dilaksanakan pada Sabtu, 24 Juni 2023 yang berlokasi di D'SKY Cafe & Eatery Pontianak berlangsung meriah dan atraktif.

Selain ajang silahturahmi sesama anggota DecababesPontianak Meet up ini diisi juga dengan berbagaikegiatan seperti Coaching Sessions, Lunch,Games, Pembagian Doorprize, Voucher Belanja, Pembagian Goodie Bag, foto bersama danPembagian Voucher Belanja untuk seluruh pesertasupport dari Toko Mika Kosmetik. 

Decababes adalah sebuah komunitas beauty & skin care berbasis aplikasi untuk para pencinta produkproduk Deca Group yaitu Whitelab, Everwhite, White Story, Bonavie, Everfit, Trueve, Everpure.

Sebuah komunitas dari individu yang beragam yang saling mendukung dan menginspirasi satu samalain dengan maksimal dan mengembangkan kontenkreatif di jejaring sosial.

Bagus selaku Content Marketing Manager DecaGroup hadir sebagai Coach dalam Coaching Sessions dengan topik yang diangkat "Emang Beneran Bisa Bikin Konten".

Baca Juga: Gubernur Sebut Menjadi Relawan PMI Adalah Panggilan Hati 

Kami memperkenalkan produk Deca Group kepada Beauty Enthusiast danmemberikan mereka informasi bagaimana caramembuat konten yang baik untuk dishare terutamadalam menggunakan produk Deca Group ini.

"Tujuan dari sharing Sessions ini adalahmenyampaikan manfaat dan kebaikan dari produkDeca Group ini serta menumbuh kembangkankreativitas bagaimana membuat konten yang baikKami berharap dengan adanya kegiatan seperti ini Brand Deca Group semakin dikenal di Pontianak bukan hanya di kota besar tapi sampai ke daerahsehingga awarnessnya semakin besar. Melihat antusiasme yang tinggi terhadap produk Deca Group semoga penjualan di Pontianak juga semakin meningkat. Khusus untuk peserta yang hadir pada hari ini, saya berharap semoga teman-teman setelah mengikuti kegiatan ini merekamempunyai ilmu yang lebih untuk dibagikan karenailmu itu satu satunya yang bisa dibagi dan tidakbisa hilang. Terimakasih untuk seluruh peserta, semuanya semangat dan interaktif dalam mengikutisharing sessions ini," ujar Bagus yang lebih akrabdikenal dengan Coach Choki.

Geraldine Yasmin selaku Community Manager Deca Group menjelaskan tujuan diadakan event inigunanya adalah menjadi wadah bagi para Beauty Enthusiast lokal yang ada di seluruh Indonesia untuk berkarya bareng Deca Group, berkaryadalam membuat konten di sosial media,menaikanreputasi & persona diri.

"Decababes hingga saat ini sudah sekitar 2000 members dan Pontianak merupakan salah satu kota dengan member terbanyak sehingga kami memilih Pontianak sebagai tempat diadakan meet up Decababes.  Sebelumnya kita sudahmengadakan di beberapa kota seperti di Jakarta, Bandung, Banjarmasin, Palembang berikutnyaJember dan beberapa kota lainnya di Indonesia jadi setiap bulan akan ada kota yang dikunjungi untukdiadakan event seperti ini," ujar wanita yang akrabdisapa Gege.

Nina Noviana sebagai Team leader & Promotion Pontianak menambahkan nanti setelah kegiatan meet up Decababes ini berakhir masih ada satuevent yang sedang berlangsung yaituContent Competition.

Syarat dan ketentuan sebagai berikut:

Posting keseruan kamu di Meet-Up Decababes di IG Reels/Tiktok, kasih tau alasan kamu harusbelanja product Deca Group, tag @decababes_iddan kamu berkesempatan mendapatkan Rp500.000 untuk 3 orang pemenang. Masa posting hingga 31 Juni 2023.

Pengumuman pemenang content competition: 10 Juli 2023

Baca Juga: Pelindo Regional 2 Pontianak Lakukan Kegiatan Drill & Exercise

Undangan ini terbuka juga bagi Beauty Enthusiast Pontianak yang ingin berpartisipasi dengan kualifikasi:

- Merupakan seorang Beauty Enthusiast / Beauty Blogger / Beauty Content Creator

- Usia 15 - 40 tahun

- Aktif di media sosial

- Berkenan melakukan publikasi terkait acara Meet-Up Decababes di IG Reels/IG Feed.

Nah, tunggu apalagi, segera ikuti dan daftarkan dirianda sekarang. *adv