Find Us On Social Media :
Oseng Teri Kentang ()

Resep Membuat Oseng Teri Kentang yang Lezat dan Menggugah Selera

Alifia Astika - Kamis, 10 Agustus 2023 | 11:35 WIB

Sonora.ID - Berikut ulasan selengkapnya mengenai "Resep Membuat Oseng Teri Kentang yang Lezat dan Menggugah Selera".

Ingin masak yang sederhana, murah tapi memiliki nilai gizi?

Salah satu menu yang di rekomendasikan adalah membuat masakan oseng teri kentang.

Perlu diketahui bahwa kandungan Nutrisi Ikan Teri dalam 100 gram ikan teri kering terkandung 170 kalori dan beberapa nutrisi berikut ini:

33,4 gram protein, 3 gram lemak, 1,2 gram kalsium, 1,5 gram fosfor, 3,6 miligram zat besi, 0,15 miligram vitamin B1, 64 mikrogram vitamin A dan Ikan teri juga kaya akan selenium dan asam lemak omega-3.

Bahkan, kandungan asam lemak omega-3 dalam ikan teri tak kalah dengan ikan salmon, tuna, dan sarden.

Jika tertarik untuk membuatnya berikut beberapa alat dan bahan yang diperlukan:

Baca Juga: Resep Nasi Goreng Telur, Menu Sarapan Andalan untuk Banyak Keluarga

Bahan:

- 3 buah kentang
- 150 gr ikan teri asin
- Garam, gula, dan kaldu bubuk secukupnya