Find Us On Social Media :
Semur daging (Pinterest)

Wajib Coba, Resep Semur Daging Kentang dan Tahu Telur Praktis

Christine Sheptiany - Selasa, 22 Agustus 2023 | 23:56 WIB

Sonora.ID - Semur adalah makanan berbahan utama daging rebus yang diolah dengan kecap manis, pala, bawang, dan cengkih.

Selain berbahan utama daging, hidangan asli Indonesia ini juga dapat dikreasikan dengan tahu, tempe, telur, ayam, hingga jengkol.

Makanan ini khas dengan kuah kental yang berwarna coklat pekat. Berikut ini resep semur daging dan tahu-telur yang cocok buat makan siang dirangkum dari berbagai sumber.

Baca Juga: 3 Resep Pancong Jadul yang Lembut dan Gurih Bikin Ketagihan

1. Semur daging dan kentang

Bahan:

-500 gram daging sapi
-3 buah kentang
-3 telur rebus,
-2 lembar daun salam
-2 cm lengkuas
-3 cm kayu manis
-1 buah tomat cincang
-100 ml kecap manis
-1 sdm kaldu jamur
-1 liter air

Bumbu:

-7 siung bawang merah
-4 siung bawang putih
-4 butir kemiri
-1/4 butir pala
-1/2 sdt merica butiran
-20 gram gula merah
-2 sdt garam

Taburan:

-2 sdm bawang goreng