Find Us On Social Media :
Doa Terhindar dari Ain (Unsplash.com)

Doa Terhindar dari Ain: Arab, Latin dan Artinya, Kenali Ciri-cirinya

Dita Tamara - Sabtu, 9 September 2023 | 12:00 WIB

Sonora.ID – Ain menjadi salah satu penyakit yang kerap jadi bahasan.

Oleh karena itulah, penting untuk mengetahui apa itu ain dan bagaimana doa agar terhindar dari penyakit ain.

Penyakit ain bukanlah penyakit yang menyerang fisik akan tetapi menyerang hati. Itulah mengapa orang yang menderita penyakit ain kebanyakan tidak menyadari bahwa mereka sedang menderita penyakit ini.

Oleh sebab itu ketahui terlebih dahulu pengertian penyakit ain, cara menyembuhkan, dan doa agar terhindari dari ain berikut ini:

Pengertian penyakit ain

Dalam Islam, penyakit merupakan penyakit tak kasat mata yang bisa berbahaya bago diri kita dan orang lain.

Penyakit ini ditimbulkan dari dari pandangan mata yang berkaitan dengan perasaan hati yaitu perasaan iri dan dengki.

Maka dari itu, para ulama menyimpulkan bahwa ain adalah penyakit non medis yang timbul karena pandangan kagum atau takjub disertai dengan ras airi dengki dari seseorang yang memiliki tabiat buruk dan mengakibatkan adanya bahaya pada orang yang dilihatnya.

Baca Juga: Doa untuk Meluluhkan Hati Seseorang yang Bisa Diamalkan Umat Muslim

Ciri-ciri penyakit ain