Find Us On Social Media :
Ilustrasi ciri-ciri hamil anak laki-laki menurut Islam. (unsplash.com)

Ciri Hamil Anak Laki-laki Menurut Islam yang Mesti Dipahami Calon Ibu!

Selando Naendra Radicka - Senin, 11 September 2023 | 09:55 WIB

Sonora.ID - Berikut adalah paparan mengenai berbagai ciri hamil anak laki-laki menurut Islam yang mesti diketahui para calon ibu.

Kehamilan adalah momen yang penuh kebahagiaan bagi setiap calon ibu.

Di dalam Islam, banyak keyakinan dan pandangan yang berkaitan dengan tanda-tanda kehamilan, termasuk tanda-tanda jenis kelamin calon bayi.

Bagi calon ibu yang mengidamkan seorang anak laki-laki, pengetahuan tentang ciri-ciri kehamilan yang mungkin menunjukkan bahwa bayi yang dikandung adalah seorang anak laki-laki dapat menjadi hal yang penting.

Dalam artikel ini, kita akan membahas lebih jauh berbagai tanda yang dianggap menunjukkan bahwa bayi yang dikandung adalah seorang anak laki-laki.

Maka, untuk tahu lebih jauh, simak paparan berikut ini.

Ciri-ciri Hamil Anak Laki-laki Menurut Islam

1. Morning Sickness yang Parah

Baca Juga: 12 Arti Mimpi Hamil Tapi Belum Menikah: Simbol Harapan Palsu

Penelitian dari The Lancet, Inggris, menyatakan bahwa tanda kehamilan anak laki-laki dapat terkait dengan tingkat keparahan morning sickness.