Sonora.ID - Siapa yang di sini suka banget dengan donat? Kue yang satu ini kerap kali dijadikan camilan atau teman minum teh di pagi hari.
Teksturnya yang lembut dan rasanya yang manis serta gurih membuat donat disukai oleh semua usia dari muda hingga dewasa.
Menurut berbagai sumber, donat sudah ada sejak awal abad 19 lho. Pedagang asal Amerika bernama Hanson Gregory mengklaim sebagai pencetus donat berbentuk cincin pada 1847.
Hanson Gregory mengaku bahwa ia memakan roti goreng selama melaut dan tidak senang dengan bagian tengahnya yang tidak matang.
Oleh karena itu, dia membuang dan melubangi bagian tengah adonan. Sejak saat itulah donat identik lubang dengan di bagian tengahnya.
Namun, kini donat telah hadir dengan berbagai bentuk dan varian rasanya yang lezat. Kamu juga dapat membuat donat sesuai dengan seleramu di rumah nih.
Untuk caranya kamu dapat mengikuti paparan mengenai resep donat sederhana yang mudah di bawah ini, dikutip dari berbagai sumber.
Baca Juga: Resep Infused Water Bunga Telang yang Mudah, Sehat, dan Menyegarkan
Resep Donat Sederhana yang Mudah