Sonora.ID - Berikut ulasan selengkapnya mengenai "Resep Membuaf Lontong Balap Kudaoan Tradisional Khas Surabaya".
Lontong balap merupakan salah satu makanan khas dari Kota Surabaya.
Dinamakan ontong balap lantaran makanan ini memiliki sejarah tersendiri.
Yang mana kala itu konon penjual lontong balap berjualan dengan cara memikul wadah serupa gentong, dan berjalan dengan cara setengah berlari.
Hal inilah yang membuat mskanan ini dinamakan lontong balap
Kudapan ini cukup menarik lantaran mengandung vanyak nilai gizi dan nutrisi.
Perlu diketahui bahwa dalam 1 porsi lontong balap mengandung Energi 513 kkal, Protein 30.7 g, Lemak 21.8 g, Karbohidrat 58.8 g , Serat 6.1 gr, Vitamin A 494.5 ug, Vitamin E 1.8 mg, Vitamin B1 0.4 mg, Vitamin B2 0.2 mg, Vitamin B6 0.4 mg, Asam folat 172.7 ug, Vitamin C 18.7 mg, Natrium 1.44 g, Kalium 837.2 mg, Kalsium 206.6 mg.
Penasaran berikut beberapa alat dan bahan yang perlu dipersiapkan untuk membuat lontong balap.
Baca Juga: Resep Membuat Salad Ayam Tarragon, Makanan Sehat yang Praktis
Bahan utama
- 4bungkus lontong (500 g), potong agak tebal
- 8buah tahu, goreng dan potong agak tipis
- 8buah lentho goreng
- 200gram taoge
- 1sdm bango
Bahan kuah
- 1L air matang, untuk merebus daging (1 ilter diambil sebagai kaldu daging)
- 250g daging sapi yang berlemak
- 50g daun bawang, iris
- Minyak sayur
Bumbu halus
- 6siung bawang merah
- 3siung bawang putih
- 1sdt merica bubuk
- ¼sdt pala bubuk
- Garam
Bahan untuk lentho
- 75g kacang tolo, rebus hingga empuk (¾ bagian dihaluskan, ¼ bagian biarkan utuh)
- 1butir putih telur
- ½sdm bango
- Minyak sayur
Bumbu halus lainnya
- 3siung bawang putih
- 5buah cabai rawit
- 1cm kencur
- 1lembar daun jeruk
- Garam