Find Us On Social Media :
Ilustrasi angka 1-100 dalam Bahasa Koreea ()

Angka 1-100 dalam Bahasa Korea, Lengkap dengan Hangul dan Cara Bacanya

Gema Buana Dwi Saputra - Kamis, 26 Oktober 2023 | 11:40 WIB

Sonora.ID - Artikel kali ini akan membahas angka 1-100 dalam Bahasa Korea yang sudah lengkap dengan hangul dan cara membacanya.

Mempelajari angka dalam suatu Bahasa menjadi salah satu cara untuk fasih dalam menggunakan bahasa tersebut, termasuk Bahasa Korea.

Adapun angka 1-100 dalam Bahasa Korea yang dibagi menjadi dua jenis, yaitu angka sino dan angka korea asli.

Kedua jenis angka ini digunakan dalam berkomunikasi sehari-hari ketika menggunakan Bahasa Korea dan disesuaikan dengan konteksnya.

Untuk lebih memahami penggunaan angka 1-100 dalam Bahasa Korea, kamu dapat menyimak penjelasannya berikut ini.

1. Angka Asli 1-100 dalam Bahasa Korea

Jenis angka ini digunakan untuk menyebutkan satuan, jumlah suatu benda, jam dalam waktu, usia, dan menghitung orang. 

Baca Juga: Nama Bulan dalam Bahasa Korea, Lengkap dengan Pola dan Romanization

Berikut adalah urutan angka asli 1-100 dalam Bahasa Korea, yaitu:

2. Angka Sino 1-100 dalam Bahasa Korea