Find Us On Social Media :
Ilustrasi cara isi token listrik yang habis, dari beli hingga memasukkan ke meteran. (Kompas.com/Muhammad Idris)

Cara Isi Token Listrik Habis, dari Beli hingga Masukkan ke Meteran

Nisa Hayyu Rahmia - Rabu, 6 Desember 2023 | 15:25 WIB

Sonora.ID - Proses dan cara isi token listrik yang habis dilakukan mulai dari pembelian token hingga memasukkannya ke meteran.

Meski sederhana bagi sebagian besar individu, perlu diketahui bahwa hal ini tak dikuasai oleh semua orang.

Entah karena tidak terbiasa atau belum pernah mengisi, memasukkan token listrik bisa menjadi hal yang membingungkan.

Namun, jangan khawatir, agar tidak kebingungan lagi, simak cara isi token listrik mulai dari proses beli hingga memasukkannya ke meteran.

Baca Juga: Panduan Lengkap Cara Beli Token Listrik di BRImo: Mudah dan Cepat!

Cara Beli Token Listrik yang Habis

Pembelian token listrik kini dapat dilakukan dengan mudah, baik secara online maupun offline. Apabila Anda membeli secara online, simak langkahnya berikut ini.

Apabila dibeli secara offline, kita hanya perlu memberikan nomor ID Pelanggan (IDPEL) ke penjual dan menyebutkan nominal pembelian token.

Setelah membayar, nantinya, penjual akan memberikan 20 digit token listrik yang harus dimasukkan ke meteran listrik.

Cara Isi Token Listrik ke Meteran

Nah, setelah melakukan pembelian token, Anda kini harus memasukkan 20 digit token listrik.

Caranya cukup mudah, yakni sebagai berikut.

Baca Juga: Cara Cek Sisa Token Listrik di Rumah, dan Langkah Mudah Mengisinya

Demikian tadi cara isi token listrik yang habis dimulai dari beli hingga memasukkannya ke meteran. Semoga bermanfaat!