Sonora.ID - Dalam artikel ini kami sajikan materi bahasa Indonesia kelas 10 (X) semester 1 dan 2 Kurikulum Merdeka.
Materi-materi ini dapat dijadikan sebagai bahan acuan untuk para siswa dalam belajar di rumah. Selain itu, materi ini juga dapat membantu para guru untuk menyusun rancangan pembelajaran yang tepat untuk para siswanya.
Di semester 1 dan 2 para siswa akan mempelajari berbagai jenis teks. Dimulai dari teks laporan observasi, teks eksposisi, teks negosiasi, dan teks biografi.
Ada pula materi yang berkaitan dengan karya sastra, seperti hikayat, cerpen, puisi, hingga musikalisasi puisi.
Berikut ini materi bahasa Indonesia kelas 10 Semester 1 dan 2 Kurikulum Merdeka yang kami kutip dari buku Cerdas Cergas Berbahasa Bersastra Indonesia untuk SMA/SMK Kelas X.
Baca Juga: Materi Bahasa Inggris Kelas 4 Semester 1 dan 2 Kurikulum Merdeka serta Penjelasannya
Materi Bahasa Indonesia Kelas 10 Semester 1 dan 2 Kurikulum Merdeka
BAB 1 MENGUNGKAP FAKTA ALAM SECARA OBJEKTIF
- Menyimak Teks Laporan Observasi secara Kritis
- Mengidentifikasikan Makna Kata dan Informasi Faktual dalam Laporan Hasil Observasi dan Sumber Lainnya yang Mendukung
- Menggunakan Kaidah Kebahasaan dalam Laporan Hasil Observasi
- Menulis Laporan Hasil Observasi yang Objektif
- Menyajikan Laporan Hasil Observasi dalam Bentuk Buku Tempel
- Mempresentasikan Laporan Hasil Observasi
BAB 2 MENGUNGKAPKAN KRITIK LEWAT SENYUMAN
- Mengidentifikasi Pesan Pada Teks Monolog yang Mengandung Kritik Sosial
- Menilai Akurasi Kritik Sosial yang Disampaikan
- Menggunakan Kaidah Bahasa untuk Menyampaikan Kritik
- Menulis Teks Eksposisi Hasil Penelitian Sederhana Sebagai Bahan untuk Menyampaikan Kritik Sosial
- Menyajikan Komik Potongan (Comic Strip)
- Menampilkan Lawakan Tunggal secara Santun
BAB 3 MENYUSURI NILAI DALAM CERITA LINTAS ZAMAN