Sonora.ID - Menyusun 10 pertanyaan wawancara bahasa Sunda kepada pedagang mungkin bukan perkara yang mudah bagi sebagian orang.
Pasalnya, pertanyaan yang diajukan selama wawancara akan menentukan informasi yang didapat memenuhi kebutuhan secara efektif atau tidak.
Sebelum membahas lebih lanjut, sudahkah kamu tahu apa itu wawancara?
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) wawancara adalah tanya jawab dengan seseorang (pejabat dan sebagainya) yang diperlukan untuk dimintai keterangan atau pendapatnya mengenai suatu hal.
Sementara itu, dalam buku Basa Sunda oleh Suhaya dijelaskan, "Wawancara nyaeta tatanya ka batur ngeunaan hiji hal anu serius." Artinya, wawancara adalah bertanya kepada seseorang tentang suatu hal dengan serius.
Adapun orang yang diwawancarai dan menjadi sumber informasi disebut dengan narasumber.
Baca Juga: 5 Contoh Cerita Liburan Sekolah Tahun Baru Bahasa Sunda Singkat dan Menarik
10 Pertanyaan Wawancara Bahasa Sunda
Adapun 10 contoh pertanyaan wawancara bahasa Sunda yang dapat diajukan kepada pedagang yakni sebagai berikut.
1. Ti tabuh sabaraha bapak/ibu ngamimitian nyiapkeun dagangan? (Dari pukul berapa bapak/ibu mulai menyiapkan dagangan?)
2. Bapak/ibu dagang ti tabuh sahabarah nepi ka tabuh sabaraha? (Bapak/ibu berjualan dari pukul berapa sampai pukul berapa?)