Find Us On Social Media :
Hasil resep Asem Bandeng Bumbu Kuning ()

Resep Asem Bandeng Bumbu Kuning, Sajian Khas Maulid Nabi dari Sidoarjo

Gema Buana Dwi Saputra - Kamis, 18 Januari 2024 | 16:05 WIB

Sonora.ID - Berikut ini adalah pembahasan lengkap terkait resep Asem Bandeng Bumbu Kuning yang menjadi sajian khas Maulid Nabi.

Menghidangkan sajian spesial menjadi salah satu cara untuk memperingati Maulid Nabi dengan meriah.

Ada banyak sekali pilihan resep yang dapat dikreasikan, salah satu dari resep tersebut adalah asem bandeng bumbu kuning.

Kamu dapat menyimak resep Asem Bandeng Bumbu Kuning berikut untuk dikreasikan sebagai sajian khas Maulid Nabi dari Sidoarjo.

Bahan-bahan Asem Bandeng Bumbu Kuning

Baca Juga: Resep Sayur Lodeh Tempe yang Sederhana dan Mantap Bumbunya

Cara Membuat Asem Bandeng Bumbu Kuning

Baca Juga: Resep Membuat Mun Tahu Daging Cincang, Simple Tapi Kaya Gizi

  1. Siapkan ikan bandeng dan bersihkan. Lalu, potong-potong ikan bandeng dan lumuri dengan air perasan jeruk nipis. Biarkan 10 menit
  2. Jika sudah, panaskan minyak dengan api sedang. Lalu, goreng ikan dengan minyak panas hingga matang dan kering. Angkat dan sisihkan
  3. Rebus 500 ml air bersih, lalu masukkan ikan bandeng, bawang putih, junyit, tomat, gula, garam, dan merica. Masak hingga bumbu meresap. Koreksi rasa. Jika sudah pas, hidangkan

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.