Sonora.ID - Artikel kali ini akan membahas lengkap terkait 10 contoh kata kiasan yang digunakan sehari-hari dengan arti.
Kata kiasan merupakan kata yang digunakan dengan cara menyimpangkan makna untuk menjelaskan sebuah makna yang rumit, sehingga lebih mudah untuk dipahami.
Pada umumnya, kata kiasan sering digunakan dengan perbandingan atau analogi untuk memudahkan maknanya tersampaikan dengan baik.
Kamu dapat mempelajari 50 contoh kata kiasan yang digunakan sehari-hari berikut ini untuk memahami penggunaannya dalam percakapan.
Baca Juga: 15 Contoh Peribahasa Bahasa Indonesia Berawalan 'L' dan Artinya
- Kaki tangan: orang suruhan
- Kuda hitam: yang paling menonjol
- Besar kepala: sombong
- Naik pitam: marah
- Meja hijau: pengadilan
- Pelita Hati = kekasih
- Panjang Lebar = banyak dan jelas
- Unjuk Gigi = Pamer kekuatan
- Salah Langkah = Keliru dalam melangkah
- Omong Kosong = bualan
- Domba hitam: orang yang dijadikan pelaku atau tersangka
- Kepala batu: keras kepala
- Kepala dingin: santai atau tenang
- Rentenir: orang yang meminjamkan uang
- Muka masam: sedih, enggak bersemangat, dan kecewa
- Kata-Kata Manis = rayuan
- Kupu-Kupu Malam = wanita penghibu
- Makan Gaji Buta = menerima gaji tapi tidak bekerja
- Kepala Batu = Susah dinasehati
- Mata Mata = orang yang bertugas mengamati
- Panjang akal = cerdik
- Tanggal Tua = kondisi keuangan sedang tipis
- Bermuka Dua = tidak tetap pendiriannya
- Main Mata = melirik
- Angkat Tangan = menyerah
- Cuci Mata = Bersenang-senang
- Darah Daging = Anak kandung
- Anak Emas = Anak kesayangan
Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 10 Halaman 136 137 beserta Artinya
- Langkah Seribu = Lari sangat cepat
- Bintang lapangan = pemain yang terbaik
- Tangan Kanan = orang kepercayaan
- Kaki Tangan = anak buah
- Angkat Kaki = pergi
- Gulung Tikar = bangkrut
- Muka Masam = cemberut
- Buah tangan = oleh-oleh
- Banting Tulang = kerja keras
- Buah Bibir = bahan pembicaraan
- Kecil Hati = penakut
- Tebal Muka = tidak punya rasa malu
- Kutu buku = orang yang suka membaca
- Jago merah = api
- Kutu lompat = orang yang suka berpindah dari satu grup ke grup lain
- Domba hitam = target kesalahan
- Buah tangan = oleh-oleh
- Anak emas = anak kesayangan
- Panjang akal = cerdik
- Besar kepala = sombong
- Bintang lapangan = pemain terbaik
- Tanggal tua = akhir bulan
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.