Find Us On Social Media :
25 Contoh Soal UTS/PTS Geografi Kelas 10 Semester 2 Kurikulum Merdeka dan Jawabannya (freepik.com)

25 Contoh Soal UTS/PTS Geografi Kelas 10 Semester 2 Kurikulum Merdeka dan Jawabannya

Dita Tamara - Kamis, 7 Maret 2024 | 11:10 WIB

Sonora.ID - Berikut ini contoh soal Ulangan Tengah Sementer (UTS) atau Penilaian Tengah Semester (PTSGeografi kelas 10 semester 2 kurikulum merdeka.

Contoh soal UTS/PTS Geografi berikut ini terdiri dari 25 soal pilihan ganda yang juga dilengkapi dengan kunci jawabannya.

Dengan begitu dapat digunakan untuk siswa sebagai panduan belajar.

Daripada penasaran, berikut ini 25 contoh soal UTS/PTS Geografi kelas 10 SD semester 2 kurikulum merdeka, simak:

1. Menurut sumber airnya, sungai di Indonesia umumnya termasuk sungai ....
a. Salju
b. Glacial
c. Gletser
d. Campuran
e. Hujan

Jawaban: E

2. Danau Poso, Danau Singkarak, dan Danau Maninjau, menurut terjadinya termasuk danau ....
a. Tektonik
b. Vulkanik
c. Dolina
d. Alamia tektovulkanik

Jawaban: A

3. Faktor utama yang memengaruhi proses siklus hidrologi adalah ....
a. Volume air
b. Kondisi tanah
c. Panas matahari
d. Garavitasi bulan
e. Drainase tanah

Jawaban: C

4. Proses perubahan wujud uap air menjadi air akibat pendinginan disebut ....
a. Transpirasi
b. Kondensasi
c. Infiltrasi
d. Adveksi
e. Sublimasi

Jawaban: B

5. Peristiwa perembasan air ke dalam tanah melalui pori-pori tanah disebut ....
a. Transpirasi
b. Kondensasi
c. Infiltrasi
d. Adveksi
e. Sublimasi

Jawaban: C

Baca Juga: 45 Contoh Soal PTS Sejarah Indonesia Kelas 11 Semester 2 dan Jawaban

6. Lapisan tanah atas disebut ....
a. Horizontal tanah
b. Genesa
c. Profil tanah
d. Top soil
e. Regolith

Jawaban: D

7. Tekstur tanah yang ideal untuk membuat kerajinan keramik adalah ....
a. Clay
b. Loam
c. Crumb
d. Silty
e. Sand

Jawaban: A

8. Usaha pergantian jenis tamanan supaya tanah tidak kehabisan unsur hara disebut ....
a. Crop rotation
b. Contour farming
c. Terasering
d. Reboisasi
e. Contour plowing

Jawaban: A

9. Kelas kemampuan lahan tanpa pengawetan khusus adalah kelas ....
a. I
b. II
c. III
d. IV
e. V

Jawaban: A

10. Tanah dengan kemiringan 15-25 persen, lapisannya tipis, termasuk kelas kemampuan lahan ....
a. I
b. III
c. V
d. VI
e. VII

Jawaban: B