Find Us On Social Media :
Ilustrasi cara blur chat di WhatsApp Web. (Dok. WhatsApp)

2 Cara Blur Chat WhatsApp Web, Ternyata Harus Pasang Extension Dulu!

Nisa Hayyu Rahmia - Selasa, 19 Maret 2024 | 15:20 WIB

Sonora.ID - Cara blur WhatsApp Web dapat dengan mudah dilakukan meski kita harus memasang extension terlebih dahulu.

WhatsApp Web adalah sebutan untuk platform chat WhatsApp buatan Meta yang dibuka melalui peramban di PC atau laptop.

Namun, dengan layarnya yang besar dan cenderung lebih sering menyala serta terbuka, kita membutuhkan privasi agar chat kita tidak terlihat oleh orang lain.

Nah, untuk memenuhi itu, kita dapat melakukan opsi blur chat melalui ekstensi atau extension pada browser yang kita gunakan.

Baca Juga: Apa Itu Viksit Bharat Sampark di WhatsApp? Ini Penjelasannya

Tanpa extension, blur chat WhatsApp tidak dapat dilakukan sebab sejauh ini, Meta belum memberi fitur tersebut.

Penting untuk diketahui, cara ini hanya bisa dicoba apabila Anda membuka WhatsApp di Chrome.

Adapun Extension yang dapat kita gunakan yakni Privacy Extension atau WA Web Plus. Simak langkahnya di bawah ini.

1. Cara Blur Chat WhatsApp Web dengan Privacy Extension

2. Cara Blur Chat WhatsApp Web dengan WA Web Plus

Baca Juga: Begini Cara Ganti Foto Profil WA di WhatsApp Web, Mudah dan Sederhana

Demikian tadi cara blur chat WhatsApp Web dengan memasang extensionSemoga bermanfaat!