Sonora.ID – Menjelang penayangannya di bioskop, mulai banyak yang mencari sinopsis film Do You See What I See.
Penayangan filam Do You See What I See ini menarik perhatian pecinta film bergenre horor.
Terlebih, film yang disudradarai oleh Awi Suryadi dan diproduseri oleh MD Pictures ini diambil dari sebuah kisah nyata yang diadaptasi dari podcast.
Berawal film ini diadaptasi dari podcast horor yang tengah populer di Spotity dengan judul Do You See What I See.
Lantas seperti apa sinpsis film horor Do You See What I See? Simak ulasannya berikut ini:
Daftar Pemain Film Do You See What I See
Awi Suryadi yang dikenal pernah menggarap film horor lain, seperti Danur, Asih, hingga KKN di Desa Penari ini menggandeng sejumlah aktor untuk bintangi film Do You See What I See. Berikut adalah daftarnya:
- Shenina Cinnamon
- Diandra Agatha
- Yesaya Abraham
- Ratu Rafa
- Sonia Alyssa
- Sarah Felicia
- Jessica Vanessa Shaina
- Irgi Achmad Fahrezi
- Bunbun Melly
Baca Juga: Link Nonton Drama Korea Dare to Love Me: Sinopsis dan Jadwal Tayangnya
Sinopsis Film Do You See What I See
Film ini mengisahkan tentang seorang mahasiswi dari salah satu universitas negeri. Mahasiswa tersebut bernama Vey (Shenina Cinnamon)