Sonora.ID – Surat Al Insyirah merupakan salah satu surat yang ada di dalam Al Quran. Surah ini memiliki keistimewaan tersendiri. Apa arti surat Al Insyirah?
Surat Al Insyirah merupakan surat yang lebih dikenal dengan sebutan Surat Alam Nasyarah.
Surat ini berada di urutan ke-94 didalam Al Quran dan memiliki 8 ayat yang masuk kedalam golongan surat Makkiyah.
Surat ini di turunkan setelah surah Ad-dhuha.
Dalam Surat Al-Insyirah, Allah S.W.T sudah menjanjikan bahwa akan selalu ada kemudahan di balik seluruh kesulitan.
Janji tersebut harus bisa kamu tanam dalam diri ketika sedang berada di posisi sulit. Percayalah, Sang Pencipta tidak akan menelantarkan hamba-Nya.
Baca Juga: 22 Hukum Tajwid Surat At-Taubah Ayat 122, Kunci Jawaban PAI Kelas 10
Bacaan dan arti surat Al Insyirah
اَلَمْ نَشْرَحْ لَكَ صَدْرَكَۙ ١
a lam nasyraḫ laka shadrak
Bukankah Kami telah melapangkan dadamu (Nabi Muhammad),