Find Us On Social Media :
Hasil resep Pad Thai ()

Resep Pad Thai, Sajian Khas Thailand yang Menggugah Selera Makan

Gema Buana Dwi Saputra - Senin, 5 Agustus 2024 | 16:00 WIB

Sonora.ID - Artikel ini akan membahas tentang resep Pad Thai yang dapat kamu simak dengan lengkap.

Ada banyak sekali pilihan menu yang dapat dikreasikan sebagai sajian menggugah selera makan keluarga.

Salah satu menu yang dapat dikreasikan tersebut adalah Pad Thai yang menjadi sajian khas Thailand.

Berikut Sonora ID bagikan resep Pad Thai yang dapat dikreasikan sebagai sajian khas Thailand berdasarkan laman kompas.com.

Baca Juga: Resep Nasi Goreng Solaria yang Lezat dan Mudah Dibuat di Rumah

Bahan Pad Thai

Bahan Bumbu

Baca Juga: Resep Soto Aceh, Kreasi Menu Nusantara yang Menggugah Selera

Cara Membuat Pad Thai

  1. Didihkan air dengan sedikit garam dan minyak di dalam panci, lalu rebus kwetiau hingga matang. Setelah kwetiau empuk, angkat dan tiriskan.
  2. Tumis bawang putih di dalam wajan hingga beraroma, lalu masukkan cabai merah dan daun bawang. Tumis kembali hingga bawang layu, kemudian masukkan daging ayam dan masak sembari diaduk hingga ayam berubah warna.
  3. Tambahkan udang, air jeruk nipis, kecap ikan, dan telur, lalu masak sembari diaduk hingga udang dan telur matang.
  4. Masukkan taoge, daun ketumbar, kacang tanah, dan kwetiau, lalu masak sembari diaduk hingga semua bahan tercampur merata. Koreksi rasa dengan garam dan penyedap, lalu sajikan selagi hangat.

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.